Dec 21, 2010

Peringkat FIFA Indonesia Capai Posisi Terbaik di 2010

Hebat gan .... ternyata timnas kita naik peringkat prok...prok..prok...prok...prok
Indonesia menutup tahun 2010 dengan menempati rangking FIFA di urutan 127. Ini merupakan peringkat terbaik yang pernah diduduki tim Merah Putih di tahun ini.

Dikutip dari situs resmi FIFA Rabu (15/12/2010) malam WIB, Indonesia ada di urutan 127 dengan poin 211. Peringkat ini naik delapan strip dibandingkan posisi sebulan sebelumnya.

Urutan 127 merupakan peringkat terbaik yang ditempati oleh tim Merah Putih di tahun 2010. Ada pun di sepanjang tahun ini, Indonesia rata-rata berada di urutan 135 hingga 138. Ada pun ranking terendah yang ditempati Indonesia adalah urutan 141 (September 2010).

Untuk urutan Asia, Indonesia ada di peringkat ke-20. Sementara itu untuk Asia Tenggara Indonesia di peringkat kedua di bawah Thailand (peringkat 121).

Sementara itu Spanyol kokoh sebagai peringkat satu dunia. Juara dunia 2010 ini menempati urutan pertama dengan poin 1887 diikuti Belanda dan Jerman. Dikutip dari Yahoosports, ini merupakan kali pertama dalam 18 bulan terakhir posisi tiga besar ditempati tim Eropa.

Lompatan besar dilakukan oleh Montenegro. Setelah tahun lalu finis di peringkat 74, tahun ini pecahan Yugoslavia itu menempati tangga ke-25. Daftar peringkat FIFA akan dirilis lagi pada 12 Januari 2011.

Ranking FIFA per Desember 2010

1. Spanyol

2. Belanda
3. Jerman
4. Brasil
5. Argentina
6. Inggris
7. Uruguay
8. Portugal
9. Mesir
10. Kroasia
.
.
.
127. Indonesia

NIH GAN ANE UPDATE SAMPE PERINGKAT 25 BESAR DUNIA

Peringkat 25 Besar per 15 Desember 2010[1]

Posisi Tim Poin Konfederasi
1 Spanyol 1887 UEFA
2 Belanda 1723 UEFA
3 Jerman 1485 UEFA
4 Brasil 1446 CONMEBOL
5 Argentina 1338 CONMEBOL
6 Inggris 1195 UEFA
7 Uruguay 1152 CONMEBOL
8 Portugal 1090 UEFA
9 Mesir 1078 CAF
10 Kroasia 1075 UEFA
11 Yunani 1016 UEFA
12 Norwegia 995 UEFA
13 Rusia 982 UEFA
14 Italia 965 UEFA
15 Chili 950 CONMEBOL
16 Ghana 908 CAF
17 Slovenia 897 UEFA
18 Amerika Serikat 867 CONCACAF
19 Perancis 867 UEFA
20 Slowakia 854 UEFA
21 Pantai Gading 846 CAF
22 Swiss 841 UEFA
23 Serbia 837 UEFA
24 Paraguay 832 CONMEBOL
25 Montenegro 824 UEFA

SEMOGA INDONESI BISA MASUK 25 BESAR...



selamat2 kepada seluruh pengemar timnas atas kemenangannya tadi malam...
tp sebagai pencinta timnas ane kurang puas dengan permainan semalam,apa jadinya kalo semalam itu main di kandang lawan...
yang penting hari minggu kita bantai mereka..


:ilov eindonesia :ilov eindonesia

ane update lagi nih gan...
DAFTAR PERINGKAT NEGARA2
PESERTA AFF CUP...

121.THAILAND
127.INDONESIA
137.VIETNAM
140.SINGAPURA
144.MALAYSIA
149.MYANMAR
150.FILIPINA
169.LAOS

KITA PERINGKAT 2 DI ASEAN DAN PERINGKAT 20 DI ASIA GAN... Hore,,,,,
Share:

0 komentar:

Post a Comment